
Persaingan pasar handphone atau yang sekarang sudah digantikan dengan smartphone sangat menarik untuk diikuti. Masing-masing merk/brand mengalami pasang surut kejayaan layaknya roda kehidupan yang terus berputar. Jika pada tahun 1990 s.d 2000 an pasar handphone didominasi oleh Nokia dengan OS Symbiannya, kemudian digantikan oleh kejayaan Blackberry,...